Image

Integrasi penguatan strategis organisasi profesi HAKLI melalui kompetensi dan keterampilan dalam pembangunan kesehatan lingkungan di masyarakat

Integrasi Penguatan OP Hakli yaitu setiap pengurus harus memiliki inovasi dan setiap inovasi itu ada resikonya sebagai contoh di RS jika ada TSL kadang dihubungkan dengan high cost padahal sesungguhnya kegiatan TSL di RS akan menghemat biaya.

Kegiatan HAKLI sebagai OP harus berorientasi pada anggota semua kegiatan mengutamakan anggota, segala keluhan anggota dijadikan energi untuk membawa organisasi ini lebih baik.


Inovasi dan pengelolaan keputusan risiko :

1. Responsif

2. Berorientasi pada anggota

3. Berorientasi pada hasil

4. Menjiwai dan memahami visi

5. Mengembangkan kolaborasi

6. Transformatif


Fungsi budaya organisasi ; Optimasi, Distingsi, Diskresi, Transformasi

Pada pendayagunaan Tenaga Sanitasi Lingkungan memerlukan dukungan kebijakan berupa dukungan regulasi, paradigma kompetensi dan rekognisi budaya kerja OP.

Peran budaya organisasi Hakli sebagai katalisator perubahan mindset IKHLAS = Integritas, Komitmen, Hemat (Efisien/Efektif), Loyalitas, Amanah dan Sinergi.